5 senjata canggih yang dipakai Sniper kelas dunia

 5 senjata canggih yang dipakai Sniper kelas dunia
di kutip dari Merdeka.com - Sniper atau penembak runduk istilah yang muncul pada tahun 1770. Kala itu, prajurit kolonial Inggris di India sulit menembak burung. Mereka yang menembak tepat sasaran burung diberikan julukan sniper.
5 senjata canggih yang dipakai Sniper kelas dunia
 5 senjata canggih yang dipakai Sniper kelas dunia
 5 senjata canggih yang dipakai Sniper kelas dunia
5 senjata canggih yang dipakai Sniper kelas dunia
Indonesia memiliki sniper legendaris Peltu Tatang Koswara. Tatang Koswara masuk urutan ke-13 dalam penembak jitu dunia.

Ketika itu, selesai pendidikan oleh Green Berets, Tatang langsung dilempar ke Medan Perang Timor Timur. Dia ditugaskan di bawah Satgas Khusus yang memburu para komandan Freetilin.

Dalam tugasnya tersebut, dia membawa 50 peluru. 49 Peluru dihabiskan untuk menewaskan musuh. Termasuk duel dengan sniper lawan. Satu peluru yang tersisa untuk membunuh dirinya sendiri agar tak jatuh dalam tangan musuh.

Senapan yang digunakan Tatang tak secanggih penembak jitu sekarang. Pasalnya, senapan penembak jitu kala itu tak menggunakan leser dan teleskop jarak jauh.
Previous
Next Post »